TTS sejarah materi Perjuangan Bersenjata dan Diplomasi

12345678910111213141516171819
Across
  1. 1. Konflik bersenjata besar di Jawa Tengah melawan Belanda tahun 1945.
  2. 7. Diplomasi adalah perjuangan dengan cara ___.
  3. 8. Kota tempat terjadinya Pertempuran Ambarawa.
  4. 9. Konferensi yang membahas kemerdekaan Indonesia di luar negeri tahun 1947 adalah
  5. 11. USS Nama lengkap perjanjian Renville: Perjanjian ___ Renville.
  6. 12. Tokoh diplomasi Indonesia yang terkenal, Agus…… .
  7. 13. Peristiwa heroik mempertahankan wilayah di Jawa Barat (Desember 1945).
  8. 15. Tokoh perunding Linggarjati dari pihak Indonesia, Sutan ___
  9. 17. Lawan kata hidup.
  10. 18. Perjanjian antara Indonesia dan Belanda pada 25 Maret 1947.
Down
  1. 2. Tokoh pejuang wanita dari Aceh, Cut…… .
  2. 3. Kota pahlawan di Jawa Timur.
  3. 4. Bentuk perjuangan melawan penjajah dengan kekuatan fisik.
  4. 5. Pahlawan nasional dari Sulawesi Utara, Sam ___
  5. 6. Organisasi internasional yang membantu penyelesaian konflik Indonesia-Belanda (singkatan).
  6. 10. Perjanjian yang menghasilkan pengakuan de facto wilayah RI oleh Belanda.
  7. 14. Tokoh pejuang yang gugur di Surabaya 10 November.
  8. 16. Ibukota Indonesia saat Agresi Militer Belanda I.
  9. 19. Singkatan Tentara Keamanan Rakyat.