Across
- 2. Kerajaan ... merupakan gabungan dari Kerajaan Gowa dan Kerajaan Tallo.
- 4. Raden Rahmat adalah nama asli
- 12. Kerajaan bercorak Islam pertama di Indonesia adalah
- 15. Jafar Sidiq adalah nama asli
- 16. Pendiri Kerajaan Demak masih keturunan Majapahit (Brawijaya) bernama
- 19. persekutuan sembilan beranggotakan Kerajaan Tidore, Jailolo, Makyan, Kai, Pulau Raja Ampat, dan pulau-pulau di sekitar Papua disebut
- 20. Raden Paku adalah nama asli
- 22. Sunan Giri merupakan gelar yang diberikan kepada
- 24. Pada masa Raden Patah dibangun masjid
- 25. Berikut ini merupakan sebutan bagi Jakarta di masa lalu, kecuali
- 26. pengganti dari Sultan Iskandar Thani
- 29. Sultan Alauddin merupakan raja dari Kerajaan
- 30. Kerajaan ... Islam mencapai zaman kejayaan pada masa pemerintahan Sultan Agung Hanyakrakusuma
- 32. Raja Demak pertama ialah
- 36. Maulana Malik Ibrahim adalah nama asli ...
- 37. Batu nisan makam Maulana Malik Ibrahim di
- 38. Kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa adalah kerajaan
- 40. Kerajaan Samudra Pasai terletak di sebelah ... Perlak, Aceh
- 42. Faktor penyebab tumbuhnya Bandar Malaka karena Malaka menjadi bandar transit atau penghubung antara Barat dan
- 43. Pedagang Venes yang pernah singgah di Aceh tahun 1292 bernama
- 44. Proses masuknya agama Islam ke Indonesia tidak dapat dilepaskan dari peranan para pedagang yang berasal dari negara berikut ini, kecuali
- 45. Kerajaan Mataram Islam didirikan oleh
- 47. Kerajaan bercorak Islam yang didirikan oleh Hadiwijaya adalah kerajaan
- 48. Sultan Iskandar Muda adalah sultan yang mengantarkan Kerajaan ... mencapai zaman kejayaan
- 50. Keraton Kasepuhan dan Keraton Kanoman di
Down
- 1. Makassar harus mengakui kemenangan Belanda melalui perjanjian yang ditandatangani pada tahun 1667, yaitu perjanjian
- 3. Islam pertama kali memasuki wilayah di Indonesia
- 5. Sunan, dikenal sebagai Syarif Hidayatullah atau Sheikh Nurullah
- 6. Pendiri kesultanan Banten dan Cirebon adalah salah seorang Wali Songo yang bemama
- 7. Sultan Nuku merupakan raja dari Kerajaan
- 8. Adanya perkampungan Leran di Giri, Gresik, Jawa Timur. Leran adalah nama salah satu suku di
- 9. Kerajaan Islam terbesar di kalimantan salah satunya
- 10. Sultan Khairun merupakan Raja Ternate yang ketiga setelah
- 11. Menurut para ahli, agama Islam dibawa dan dikembangkan ke Indonesia oleh para ... dari Arab, Gujarat, dan Persia
- 13. Masjid yang sering dipergunakan oleh Wali Songo untuk memusyawarahkan syiar Islam adalah Masjid
- 14. Islamisasi di papua, khususnya di fakfak dikembangkan oleh pedagang-pedagang dari
- 17. Raja Ternate pertama yang memeluk Islam adalah
- 18. Sultan Malik al Saleh adalah pendiri Kerajaan
- 21. Salah satu penjaga Sanga, yang intelektual dan terkini
- 23. datang pertama kali ke papua pada tahun 1360
- 27. Joko Said adalah nama asli
- 28. Khalifah pertama setelah wafatnya Nabi Muhammad saw adalah
- 31. Jatuhnya Malaka ke tangan Portugis pada 1511 ternyata memberikan keuntungan bagi kemajuan kerajaan
- 33. Sultan Cirebon ketiga adalah
- 34. Proses masuk dan berkembangnya agama Islam ke Indonesia terdapat tiga teori, yaitu teori Mekah, teori Gujarat, dan teori
- 35. persekutuan lima beranggotakan Kerajaan Ternate, Obi, Bacan, Seram, dan Ambon disebut
- 39. Karaeng Mantoaya diangkat menjadi ... dengan gelar Sultan Abdullah.
- 41. Melalui bantuan para wali, Raden Patah melepaskan diri dari ... dan berhasil mendirikan Kerajaan Demak.
- 46. Karena perannya sebagai daerah distribusi dan pengembangan Islam di berbagai bagian nusantara, daerah tersebut menerima gelar Mekah Veranda. Daerah ini adalah
- 49. Sultan Agung pernah memerintahkan pasukannya untuk menyerang ... di Batavia pada tahun 1628 dan 1629.
