Across
- 3. Setiap orang harus menikmati standar hidup dan peluang kehidupan yang sama merupakan konsep dari kesetaraan ...
- 6. Perpindahan kedudukan sosial seseorang atau kelompok yang terjadi di antara beberapa generasi dalam satu keturunan yang sama disebut ...
- 8. Perpindahan kedudukan sosial seseorang atau kelompok yang terjadi dalam satu generasi yang sama disebut mobilitas ...
- 9. Suatu kondisi dimana kehidupan individu sudah sejalan dengan tujuan masyarakat disebut ... sosial
- 11. Islam, Kristen, Katolik, Buddha, Hindu, dan Konghucu merupakan salah satu contoh diferensiasi yang didasarkan pada ...
- 14. Rambut keriting, kulit hitam, bibir tebal, dan kelopak mata lurus merupakan ciri dari ras ...
- 15. Pembedaan masyarakat dalam kelompok-kelompok sosial secara horizontal (dimensi horizontal) disebut ... sosial
- 17. Kasta tertinggi pada masyarakat Hindu yang dipercaya merupakan golongan pendeta dan pemuka agama disebut kasta ...
- 20. Stratifikasi sosial pada masyarakat yang menganut sistem kasta bersifat ...
- 21. Seorang manager yang dipromosikan menjadi direktur merupakan salah satu contoh social ...
- 22. Suatu individu atau kelompok yang melakukan perpindahan dari negara asal menuju negara lain disebut ...
- 23. Program pemerintah yang bertujuan untuk pemerataan penduduk disebut ...
- 25. Perpindahan seseorang atau kelompok dalam lapisan sosial yang berbeda disebut mobilitas ...
- 27. Kesetaraan yang menganggap akses ke semua posisi adalah terbuka untuk semua orang disebut kesetaraan ...
- 28. Sikap yang tepat dan perlu dilakukan pada masyarakat yang majemuk berkaitan dengan agama atau kepercayaan agar terhindar dari konflik horizontal adalah ...
- 30. Berpindahnya status sosial seseorang atau kelompok dalam masyarakat disebut ... sosial
Down
- 1. Negroid, Mongoloid, dan Kaukasoid merupakan penggolongan manusia berdasarkan ...
- 2. Perpindahan seseorang atau kelompok dalam lapisan sosial yang sama disebut mobilitas ...
- 4. Ilmuwan yang mendapat penghargaan nobel merupakan salah satu dari ... status
- 5. Perpindahan seseorang atau kelompok dari desa ke kota disebut ...
- 7. Status sosial yang diperoleh suatu individu sejak lahir disebut ... status
- 10. Stratifikasi sosial dan diferensiasi sosial adalah pembagian struktur sosial yang dicetuskan oleh ...
- 12. Seorang gubernur yang terjerat kasus korupsi dan diberhentikan dari jabatannya merupakan contoh dari social ...
- 13. Pembedaan penduduk atau masyarakat ke dalam kelas-kelas yang tersusun secara bertingkat (hierarki) disebut ... sosial
- 16. Suatu golongan manusia yang terikat oleh asal usul, kesadaran dan identitas atas kesatuan kebudayaan disebut juga dengan ...
- 18. Status sosial yang diperoleh dengan usaha yang disengaja disebut ... status
- 19. Orang keturunan tionghoa menguasai kehidupan perekonomian di Indonesia merupakan contoh konfigurasi masyarakat multikultural yaitu ... dominan
- 24. Masyarakat pada suatu wilayah dengan latar belakang yang berbeda tanpa paksaan menjadi sama disebut masyarakat ...
- 26. Penggolongan pada masyarakat Hindu yang sangat bersifat kaku disebut sistem ...
- 29. Setiap anggota masyarakat memiliki kesempatan untuk menduduki lapisan yang paling atas merupakan pengertian dari stratifikasi sosial ...
