Across
- 2. Proses menanggulangi berbagai permasalahan, sumber-sumber, dan dampak negatif dari konflik
- 3. Soejono Soekanto mengemukakan faktor penyebab konflik yang terbagi menjadi
- 6. puncak terjadinya konflik atau pecahnya suatu konflik
- 8. konsolidasi berasal dari kata
- 10. perasaan atau pandangan yang mempengaruhi pola perilaku konflik
- 11. dilakukan apabila kedua pihak sepakat untuk menunjuk pihak ketiga sebagai Mediator
- 16. Setiap individu memiliki kebutuhan dan kepentingan berbeda dalam melihat atau mengerjakan sesuatu.
- 17. ada berapa tahap kerusuhan massal
- 19. sebuah makanisme khusus yang dipakai untuk mempertahankan kelompok dari kemungkinan konflik.
- 20. ada berapa syarat agak konflik tidak berakhir dengan kekerasan
Down
- 1. Menurut Lewis Alfred bentuk-bentuk konflik terbagi menjadi dua yaitu realitis dan
- 4. dilakukan apabila kedua belah sepakat untuk menerima atau terpaksa menerima hadirnya pihak ketiga
- 5. pandangan yang menunjukkan sikap berpegang teguh pada hal-hal yang sudah melekat pada diri individu
- 7. pemetaan konflik adalah meliputi pihak-pihak yang berkonflik dan aspirasi dari berbagai pihak, pengertian menurut
- 9. perbuatan seseorang atau kelompok yang menyebabkan cedera atau mati nya orang lain
- 12. perubahan bentuk konflik yang terjadi, walaupun akar dari konflik-konflik tersebut cenderung sama
- 13. dilakukan melalui lembaga-lembaga tertentu yang memungkinkan diskusi dan pengambilan keputusan yang adil di antara pihak-pihak yang bertikal.
- 14. bahasa latin dari kata konflik
- 15. kesepakatan untuk tidak berkonflik salah satu cara untuk menghentikan konflik menurut
- 18. keadaan ketika sejumlah masyarakat merasa bahwa banyak nilai norma yang sudah di langgar
