Across
- 2. Siapa yang membacakan Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia?
- 3. Kekuasaan moneter di Indonesia menurut UUD NRI Thaun 1945 pasal 23 D dipegang oleh bank sentral yaitu
- 4. Kapan Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu?
- 6. Orang yang telah mendengarkan menyerahnya jepang kepada sekutu melalui siaran radio di Jakarta ialah
- 11. Nama Pahlawan nasional pada uang 10ribu adalah
- 13. Apakah yang diperingati rakyat Indonesia setiap 10 November
- 15. Siapakah yang mengetik naskah proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia
Down
- 1. Siapa pencipta lagu Indonesia Raya?
- 5. Ir.Soekarno merupakan.....pertama di Indonesia
- 7. S. Parman, MT. Haryono, Sutoyo Siswomiharjo adalah nama-nama pahlawan dengan tingkat gelar
- 8. Setelah merdeka jumlah provinsi Indonesia adalah
- 9. Berapa lama bendera Merah Putih dijahit oleh Ibu Fatmawati pada tahun 1945?
- 10. Pahlawan pencetus semboyan merdeka atau mati adalah
- 12. Kota apa yang dijuluki "kota pahlawan"?
- 14. Apa nama kerja paksa zaman penjajahan Belanda?
