Across
- 2. simbol atau huruf yang digunakan untuk mewakili nilai yang tidak diketahui atau dapat berubah dalam ekspresi matematika adalah...
- 4. Terdapat sebuah persamaan yaitu x+y=11 dan 2x-y=10. Maka tentukanlah nilai x+y nya...
- 7. Terdapat sebuah persamaan yaitu 2x+2y=24 dan x-y=2. Maka tentukanlah nilai 2x-2y nya...
- 9. Terdapat sebuah persamaan yaitu 2x+5y=34 dan x+y=8. Maka tentukanlah nilai 3y+2 nya...
- 11. Terdapat sebuah persamaan yaitu 7x+y=58 dan 3x+y=30. Maka tentukanlah nilai 2x+1 nya...
- 13. Angka dalam ekspresi aljabar yang memiliki nilai tetap dan tidak tergantung pada variabel adalah...
- 14. Bilangan yang menyatakan banyaknya jumlah variabel yang sejenis adalah...
- 16. Singkatan dari sistem persamaan linear dua variabel adalah...
- 18. Terdapat sebuah persamaan yaitu 3x +2y=12 dan 2x+2y=10. Maka tentukanlah nilai y nya...
Down
- 1. SPLDV merupakan materi yang adalah salah satu dari konsep...
- 3. Singkatan dari persamaan linear dua variabel adalah...
- 4. Terdapat sebuah persamaan yaitu 3x+2y=23 dan 8x-y=55. Maka tentukanlah nilai y nya...
- 5. Terdapat sebuah persamaan yaitu x-y=3 dan 7x+y=45. Maka tentukanlah nilai x+y nya...
- 6. Metode yang menentukan titik potong antara dua persamaan garis sehingga di dapatkan himpunan penyelesaian dari persamaan linear dua variabel adalah...
- 8. Metode yang penyelesaiannya dilakukan dengan mengganti variabel pada satu persamaan menggunakan persamaan lain adalah...
- 9. Terdapat sebuah persamaan yaitu 4x+y=12 dan 3x+3y=18. Maka tentukanlah nilai 2x+y nya...
- 10. Metode yang menggunakan 2 metode yaitu substitusi dan eliminasi secara bersama bisa disebut juga dengan metode...
- 12. Metode untuk menyelesaikan sistem persamaan linear dengan cara menghilangkan salah satu variabel untuk menemukan nilai variabel lainnya adalah metode...
- 15. Terdapat sebuah persamaan yaitu 7x+2y=78 dan 2x+y=24. Maka tentukanlah nilai x nya...
- 17. Terdapat sebuah persamaan yaitu x+y=11 dan 2x-3y=7. Maka tentukanlah nilai x-2y nya...
