Across
- 2. Hal yang dikemukakan oleh Muhammad Yamin, bahwa kita hanya membutuhkan negara yang bersifat.
- 3. Bangsa indonesia mengedepankan kedaulatan rakyat melalui wakil-wakil rakyat dari partai-partai di Indonesia
- 4. Terjadinya industrialisasi, pertumbuhan ekonomi yang semakin tinggi merupakan dampak suatu perkembangan iptek dibidang ekonomi.
- 7. Sebuah badan politik seperti negara memerlukan tanggapan dari warganya.
- 11. pemikiran seseorang tentang konsep negara integralistik atau paham negara kekeluargaan menurut banyak pihak sangat berpengaruh dalam perumusan UUD 1945.
- 12. Fungsi reguler yang mengatur tata kehidupan bernegara dan bermasyarakat melalui peraturan peraturan.
- 14. Pancasila sebagai ideologi Bangsa Indonesia cukup kuat teruji dan berbeda dengan negara-negara lainnya.
- 16. Dengan kemajuan ilmu pengetahuan alam dan teknologi, manusia dapat menentukan jenis sumber daya alam ini.
- 17. Pada beberapa negara maju, banyak yang meragukan berita-berita yang diterbitkan oleh negaranya sendiri
- 18. Arus yang membuka peluang masuknya budaya baru kedalam suatu negara.
- 20. Merupakan sumber daya alam yang dapat diperbaharui, artinya setelah dipakai dapat dibersihkan kembali.
- 21. Fungsi negara untuk mewujudkan keamanan dan ketentraman rakyatnya dari kemungkinan ancaman dari serangan negara lain
- 23. Penggunaan teknologi di bidang politik adalah adanya peranan besar masyarakat dalam pengembangan pemerintah.
- 26. Sumber kekayaan alam yang sangat besar, bumi Indonesia yang subur dan demografi serta sumber daya manusia yang berkembang di Indonesia, itu semua merupakan potensi kekuatan yang besar.
- 27. Kemajuan di bidang teknologi komunikasi telah menghasilkan suatu kesadaran.
- 28. Pembangkit listrik mesin uap bahkan sampai rumah tangga banyak menggunakan sumber daya alam ini, meski sedikit demi sedikit tergeser oleh minyak bumi.
- 29. Diartikan sebagai ilmu yang mempelajari tentang gejala alam dengan dibantu atau didorong oleh perkembangan teknologi.
Down
- 1. Peran yang dijalankan negara untuk menciptakan suatu kestabilan dalam bidang politik, ekonomi, dan sosial budaya.
- 5. Fungsi reguler yang melakukan hubungan baik dengan negara lain di dunia.
- 6. Merupakan tekad dari orang orang yang ada di wilayah itu untuk membangun masa depan bersama dibawah satu negara
- 7. Sebuah teknologi yang dikembangkan untuk melakukan kegiatan perlindungan sumber daya alam suatu negara.
- 8. Peran yang harus dijalankan negara untuk membuat suatu kebijakan yang dapat menciptakan ide ide baru terkait proses pembangunan.
- 9. Pengembangan sebuah dari suatu negara maju agar dapat diterima dan digunakan oleh suatu negara.
- 10. Semua mesin kendaraan dan mesin pabrik menggunakan sumber daya alam ini sebagai bahan bakarnya.
- 11. Pengertian dari hakikat negara adalah organisasi masyarakat yang mempunyai wilayah tertentu dan kekuasaan negara berlaku sepenuhnya sebagai kedaulatan.
- 13. Kebudayaan yang merupakan sebuah faktor penghambat internal yang mana suatu kehidupan kesukuan yang cenderung menutup diri dari segala perkembangan global yang ada.
- 15. Politik yang menggunakan teknologi dan informasi dapat melakukan pengeluaran yang lebih sedikit daripada konvensional.
- 19. Istilah negara berasal dari bahasa Inggris.
- 22. Fungsi reguler yang melaksanakan asas demokrasi dimana rakyat adalah pemegang kekuasaan dan pelaksanaannya dilakukan melalui wakil wakil rakyat.
- 24. Pemgertian dari hakikat negara adalah organisasi kemasyarakatan yang dengan kekuasaannya bertujuan mengatur dan menyelenggarakan masyarakat.
- 25. Fungsi reguler yang menciptakan ketertiban, ketenangan, pertahanan, dan keamanan.
