Across
- 5. kelompok tumbuhan yang bakal bijinya terlindungi oleh daun buah
- 7. Kata angiospermae berasal dari bahasa apa?
- 8. penyerbukan pada gymnospermae dibantu oleh...
- 11. tumbuhan angiospermae yang memiliki keping biji berbelah dua
- 12. kelompok tumbuhan yang bakal bijinya tidak terlindungi oleh daun buah (karpel)
- 13. Bentuk tubuh spermatophyta yang berbentuk seperti tali tambang dan tumbuh melilit pada pohon lain
- 14. Pada angiospermae, ketika bakal biji tumbuh menjadi biji, omarium akan berkembang menjadi...
Down
- 1. organ reproduksi pada gymnospermae
- 2. Alat perkembangbiakan pada angiospermae
- 3. Berdasarkan struktur strobilusnya, maka pakis haji merupakan gymnospermae yang termasuk pada kelas
- 4. semua jenis tumbuhan spermatophyta akan menghasilkan..
- 6. tumbuhan angiospermae yang memiliki keping biji tunggal termasuk kedalam kelas
- 9. pembuahan pada Angiospermae disebut pembuahan..
- 10. gymnospermae mengalami pembuahan..
