Ulangan Harian Unsur dan prinsip seni rupa

12345678910
Across
  1. 2. motif hias yang dikembangkan darisusunan garis lurus yang menyatu dan memiliki sudut dalambentuk datar
  2. 3. unsur yang membuat sebuah karya menjadi lebih indah
  3. 5. bahan untuk membuat lukisan
  4. 8. ragam hias yang dikembangkan dari objek bentuk manusia
  5. 9. ragam hias yang menggunakan bentuk tumbuhan sebagai objek motif
  6. 10. unsur yang terkecil dan merupakan dasar dari berbagai ide karya seni
Down
  1. 1. kesan yang diperoleh karena adanya dua unsur yang berlawanan
  2. 4. dibuat dengan cara memahat batu atau kayu
  3. 6. dibuat dari bahan kain
  4. 7. susunan dua atau lebih warna yang berbeda tingkatannya, dari gelap ke terang atau sebaliknya