Unsur Senyawa dan Campuran

123456789101112
Across
  1. 5. Pemisah campuran yang dapat memisahkan dua fase zat yang tidak tercampur yaitu?
  2. 9. Nama unsur secara universal menggunakan bahasa?
  3. 10. Unsur apa yang memiliki sifat antara logam dan non logam?
  4. 11. singkatan dari organisasi yang bertugas dalam memastikan bahasa universal dan dalam mengenal unsur - unsur di seluruh dunia yaitu?
  5. 12. Zat apa yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan setiap makhluk di bumi?
Down
  1. 1. Nama unsur yang ber simbol C yaitu?
  2. 2. Nama lain dari Vitamin D yaitu?
  3. 3. Jenis campuran heterogen yang partikel zatnya terlarut berukuran 1-100 nm yaitu?
  4. 4. Jika kekurangan vitamin D dapat menyebabkan penyakit apa?
  5. 6. Banyak ilmuwan berpendapat bahwa air mempunyai zat penunjang kehidupan yaitu zat?
  6. 7. Jenis campuran heterogen yang partikel zatnya terlarut berukuran lebih dari 100 nm yaitu?
  7. 8. Pemisah campuran yang berdasarkan sifat dari menyublim yaitu?