Across
- 5. asal daerah alat musik sarune bolon
- 6. terdiri dari 5 gendang dengan ukuran yang berbeda, berasal dari batak
- 9. berasal dari NTT termasuk dalam chordophone dan bentuknya menyerupai gitar
- 10. cara memiankan alat musik aerophopne
- 11. cara memainkan alat musik idiopone
- 15. berbentuk seperti harpa kecil terbuat dari daun lontar
- 16. istilah dalam musik tentang sumber suara yang berasal dari kulit hewan
- 17. dari Jawa Barat cara memainkan dengan diletakkan di bibir, dan bagian pemukulnya di getarkan dengan ujung jari
- 19. dari NTT berbentuk seperti terompet namun bagian ujungnya melebar dan terbuat dari tanduk kerbau
- 20. dari Jawa Barat dan terbuat dari bambu yang disusun menyerupai kolintang
Down
- 1. tengah asal daerah alat musik kenong
- 2. berbentuk seperti prahu dan termasuk alat musik petik dari kalimantan
- 3. istilah dalam musik tentang sumber suara yang berasal dari dawai atau senar
- 4. alat musik termasuk dalam gamelan yang cara memainkannya dipetik
- 7. berasal dari NTB termasuk dalam membranophone
- 8. termasuk aerophone yang berasal dari sumatra. terbuat darikayu, bambu ,tanduk kerbau atau daun kelapa
- 12. berbentuk seperti seruling dari Jawa terbuat dari bambu kecil yang beruas dan memiliki 4 lubang
- 13. dari sumatra barat, berbentuk seperti kenong
- 14. berasal dari kalimantan barat yang terbuat dari bambu dan labu. terdiri dari 6 tabung bambu kecil beruas panjang.
- 18. asal daerah dari alat musik genggong
