Across
- 4. mengonsumsi zat pemanis secara berlebihan akan menimbulkan penyakit
- 6. zat yang digunakan untuk memperpanjang umur makanan dan mencegah pembusukan.
- 8. menambahkan aroma buah-buahan untuk menggunggah selera adalah zat
- 10. Kunyit, bunga telang, buah naga, daun suji adalah contoh dari
Down
- 1. untuk meningkatkan kualitas, keawetan, kelezatan, serta daya tarik makanan atau minuman.
- 2. penyedap alami yan memberikan rasa asin adalah
- 3. contoh dari pengemulsi
- 5. gula pasir, gula aren, dan gula kelapa termasuk zat
- 7. tujuannya untuk membuat warna makanan menjadi lebih menarik adalah zat
- 8. Agar agar, tapioka , maizena, dan gelatin adalah contoh zat
- 9. untuk meningkatkan rasa makanan menjadi lebih gurih dan nikmat
