Across
- 6. Metode pemisahan campuran yang didasarkan pada perbedaan titik didih komponen
- 8. Perubahan wujud dari benda gas menjadi benda cair.
- 12. Zat tunggal yang terbentuk dari gabungan 2 unsur atau lebih adalah
- 13. Cairan yang dapat lolos saat penyaringan oleh kertas saring disebut
- 16. Nama lain melebur
- 17. Zat pelarut adalah
- 19. Peristiwa perubahan kimia karena adanya mikroorganisme
- 20. Teknik dalam dunia industri kesehatan yang digunakan untuk memisahkan campuran biokimia adalah
Down
- 1. Kegiatan membandingkan suatu besaran
- 2. Zat dengan molekul molekul yang bergerak bebas saling melewati
- 3. Kertas yang dibakar menjadi abu merupakan contoh perubahan
- 4. Bagian dari zat yang paling sederhana
- 5. Alat sebagai pengukur massa yaitu
- 7. Alat ukur yang paling sederhana dan dikenap semua orang adalah
- 9. Pengeluaran senyawa senyawa
- 10. Suatu zat tunggal yang tidak dapat dipisahkan melalui reaksi kimia biasa
- 11. Zat terlarut adalah
- 14. Senyawa dengan rumus H²O
- 15. Bagian terkecil auatu materi yang masih memiliki sifat materi tersebut adalah
- 16. Kumpulan dari dua atom atau lebih
- 18. Suatu campuran yang ukuran partikel penyusunnya terletak antara larutan dan supensi
